PEMBUATAN SISTEM PERINGATAN DINI KERUSAKAN PADA FIBER/SHELL CONVEYOR DAN FUEL DISTRIBUTING CONVEYOR BERBASIS MIKROKONTROLER DI PABRIK KELAPA SAWIT LANGLING

Riyanto, Muhammad Yusuf (2020) PEMBUATAN SISTEM PERINGATAN DINI KERUSAKAN PADA FIBER/SHELL CONVEYOR DAN FUEL DISTRIBUTING CONVEYOR BERBASIS MIKROKONTROLER DI PABRIK KELAPA SAWIT LANGLING. D3 thesis, Institut Teknologi Sains Bandung.

[thumbnail of TA_Muhammad Yusuf Riyanto_011.17.009_AWAL.pdf] Text
TA_Muhammad Yusuf Riyanto_011.17.009_AWAL.pdf

Download (603kB)
[thumbnail of TA_Muhammad Yusuf Riyanto_011.17.009_BAB 1.pdf] Text
TA_Muhammad Yusuf Riyanto_011.17.009_BAB 1.pdf

Download (193kB)
[thumbnail of TA_Muhammad Yusuf Riyanto_011.17.009_DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
TA_Muhammad Yusuf Riyanto_011.17.009_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (187kB)
[thumbnail of TA_Muhammad Yusuf Riyanto_011.17.009_JURNAL.pdf] Text
TA_Muhammad Yusuf Riyanto_011.17.009_JURNAL.pdf

Download (381kB)

Abstract

Terjadinya patah baut joint shaft pada fiber/shell conveyor dan atau fuel distributing conveyor, operator boiler tidak dapat langsung mengetahui-nya. Operator akan mengetahui telah terjadi kerusakan pada fiber/shell conveyor dan atau fuel distributing conveyor, ketika motor listrik fiber/shell conveyor dan atau fuel distributing conveyor trip. Motor listrik fiber/shell conveyor dan atau fuel distributing conveyor trip saat, Thermal Overload Relay (TOR) pada rangkaian kontrol motor listrik menerima beban melebihi 22 A. Motor listrik fiber/shell conveyor dan fuel distributing conveyor akan menerima beban melebihi 22 A, setelah kerusakan terjadi selama 15 sampai 20 menit. Dilatar belakangi hal tersebut, melalui penelitian ini dibuat suatu sistem yang dapat mendeteksi lebih awal kerusakan yang telah terjadi pada fiber/shell conveyor dan atau fuel distributing conveyor. Melalui sistem yang dibuat ini diharapkan mengurangi risiko terjadi kerusakan lainnya, pada fiber/shell conveyor dan atau fuel distributing conveyor. Eksperimen dalam penelitian dilakukan dengan membuat alat yang terdiri sensor, kontroler dan indikator. Sensor proximity inductive sebagai sinyal input akan mendeteksi adanya objek logam yang akan dikontrol oleh mikrokontroler Arduino. Adanya objek logam yang terdeteksi akan diterima oleh Arduino dan akan ditandai dengan bunyi sirine dan menyala lamp rotary. Berdasarkan uji coba, saat fiber/shell conveyor dan atau fuel distributing tidak dinyalakan maka, terdengar bunya sirine dan menyala lamp rotary. Adanya bunyi sirine dan menyala lamp rotary tersebut memudahkan operator mengetahui telah terjadi kerusakan pada fiber/shell conveyor dan atau fuel distributing conveyor.

Item Type: Thesis (D3)
Contributors:
Contribution
Contributors/Pembimbing
NIDN
Thesis advisor
Hanifadinna, Hanifadinna
NIDN0413018603
Thesis advisor
Mondamina, Novelita Wahyu
NIDN0412119002
Uncontrolled Keywords: Fiber/shell conveyor, Fuel distributing conveyor, Mikrokontroler
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Vokasi > Teknologi Pengolahan Sawit
Depositing User: Perpustakaan ITSB
Date Deposited: 23 Jul 2024 03:10
Last Modified: 23 Jul 2024 03:10
URI: https://repository.itsb.ac.id/id/eprint/522

Actions (login required)

View Item
View Item