PENGARUH PERBEDAAN NILAI BILANGAN KAPPA PADA ACACIA CRASSICARPA BROWN PULP TERHADAP KUALITAS PULP BLEACHED DAN PHYSICAL PROPERTIES MELALUI OPTIMASI WLOX DAN WAKTU REAKSI PADA PROSES DELIGNIFIKASI OKSIGEN (MCO2) SATU TAHAP

Modbury, Mochamad Edo (2023) PENGARUH PERBEDAAN NILAI BILANGAN KAPPA PADA ACACIA CRASSICARPA BROWN PULP TERHADAP KUALITAS PULP BLEACHED DAN PHYSICAL PROPERTIES MELALUI OPTIMASI WLOX DAN WAKTU REAKSI PADA PROSES DELIGNIFIKASI OKSIGEN (MCO2) SATU TAHAP. D4 thesis, Institut Teknologi Sains Bandung.

[thumbnail of TA_MOCHAMAD EDO MODBURY_01219011_AWAL.pdf] Text
TA_MOCHAMAD EDO MODBURY_01219011_AWAL.pdf

Download (324kB)
[thumbnail of TA_MOCHAMAD EDO MODBURY_01219011_BAB 1.pdf] Text
TA_MOCHAMAD EDO MODBURY_01219011_BAB 1.pdf

Download (164kB)
[thumbnail of TA_MOCHAMAD EDO MODBURY_01219011_DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
TA_MOCHAMAD EDO MODBURY_01219011_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (130kB)

Abstract

Bilangan kappa merupakan parameter yang sangat penting karena tinggi dan rendahnya bilangan kappa berpengaruh terhadap kualitas pulp. Salah satu cara meningkatkan kualitas akhir pulp adalah dengan melakukan peningkatan standar bilangan kappa pada brown pulp. Dengan meningkatnya bilangan kappa maka perlu dilakukan optimasi White Liquor Oxidation dan waktu reaksi pada proses delignifikasi oksigen sehingga sesuai standar bilangan kappa 10,5 – 11,5. Bahan baku yang digunakan yaitu 100% Acacia crassicarpa brown pulp dengan bilangan kappa antara lain, 15, 18, 20, 23, 25, dan 28. Dosis WLOx yang digunakan berkisar antara 20 kg/ADT hingga 30 kg/ADT dengan waktu reaksi berkisar 75 menit sampai 135 menit. Parameter uji pulp meliputi bilangan kappa, viskositas, brightness, dan sifat fisik pulp. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan kondisi optimal proses delignifikasi oksigen yaitu pada penggunaan brown pulp dengan bilangan kappa 20 dengan dosis WLOx 22 kg/ADT dan waktu reaksi 90 menit menghasilkan nilai hasil bilangan kappa 11,96.

Item Type: Thesis (D4)
Contributors:
Contribution
Contributors/Pembimbing
NIDN
Thesis advisor
Apriani, Rachmawati
NIDN0427048601
Uncontrolled Keywords: Bilangan kappa, Delignifikasi oksigen, Sifat fisik pulp
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Q Science > QD Chemistry
Divisions: Fakultas Vokasi > Teknologi Pengolahan Pulp dan Kertas
Depositing User: Perpustakaan ITSB
Date Deposited: 12 Aug 2024 07:31
Last Modified: 12 Aug 2024 07:31
URI: https://repository.itsb.ac.id/id/eprint/963

Actions (login required)

View Item
View Item