SIMULASI CFD PENGARUH HIGH REYNOLD NUMBER TERHADAP PERFORMA BOILER HEAT EXCHANGER

Salahuddin, Achmad (2023) SIMULASI CFD PENGARUH HIGH REYNOLD NUMBER TERHADAP PERFORMA BOILER HEAT EXCHANGER. S1 thesis, Institut Teknologi Sains Bandung.

[thumbnail of TA_ACHMAD SALAHUDDIN_12321912_AWAL.pdf] Text
TA_ACHMAD SALAHUDDIN_12321912_AWAL.pdf

Download (188kB)
[thumbnail of TA_ACHMAD SALAHUDDIN_12321912_BAB 1.pdf] Text
TA_ACHMAD SALAHUDDIN_12321912_BAB 1.pdf

Download (107kB)
[thumbnail of TA_ACHMAD SALAHUDDIN_12321912_DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
TA_ACHMAD SALAHUDDIN_12321912_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (75kB)
[thumbnail of TA_ACHMAD SALAHUDDIN_12321912_JURNAL.pdf] Text
TA_ACHMAD SALAHUDDIN_12321912_JURNAL.pdf

Download (895kB)

Abstract

Studi ini bertujuan untuk meneliti pengaruh dari reynold number terhadap performa dari boiler heat exchamger. Yang mana simulasi dilakukan menggunakan bantuan komputer yang biasa disebut CFD (computattional fluid dynamic). Penelitian ini menggunakan software ANSYS fluentsebagai media pembantu untuk menganalis. Heat exchanger merupakan alat yang digunakan dalam proses perpindahan panas antara dua fluida yang memiliki perbedaan temperature yang dipisahkan oleh dinding-dinding pembatas. Heat exchanger banyak digunakan pada industri-industri khusus nya pada PLTU. Hasil dari simulasi menunjukkan pada penurunan temperatur uap pada simulasi dengan Re 11.000 dan Re 12.000 relatif sama yaitu sekitar -80 K sedangkan pada Re 20.000 penurunan suhu uap sebesar -65,35 K. Untuk kenaikan suhu air tidak terlalu signifikan. Pada Re 11.000 kenaikan suhu sebesar 0,87 K, Re 12.000 sebesar 0.82 K, dan Re 20.000 sebesar 0.52°. pressure yang terjadi pada simulasi menunjukkan bahwa pressure yang terkecil terjadi ada pada RE 11.000 dengan pressure 2207.6619 Pa untuk uap dan 8319.623 Pa untuk water. Bisa disimpulkan bahwa semakin tinggi reynold number maka akan semakin rendah perpindahan panas dan semakin tinggi reynold number makan semakin besar pressure yang terjadi. Sehingga aliran dengan high reynold number kurang efektif karena menurunan dan peningkatan suhu dan pressure pada uap dan water tidak optimal yang di sebab kan oleh laju aliran yang terlalu cepat.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
Contribution
Contributors/Pembimbing
NIDN
Thesis advisor
Harmaji, Andrie
NIDN0407019103
Thesis advisor
Ichsan, Diana Kamaliyah
NIDN
Uncontrolled Keywords: CFD, Hest Exchnger, Reynold Number
Subjects: Q Science > QC Physics
Q Science > QD Chemistry
T Technology > TN Mining engineering. Metallurgy
T Technology > TP Chemical technology
Divisions: Fakultas Teknik dan Desain > Teknik Metalurgi
Depositing User: Perpustakaan ITSB
Date Deposited: 23 Jul 2024 07:35
Last Modified: 24 Jul 2024 14:29
URI: https://repository.itsb.ac.id/id/eprint/551

Actions (login required)

View Item
View Item