PEMANFAATAN BAHAN DAUR ULANG BANNER PADA DESAIN PRODUK HOMELESS SHELTER

Shofwan, Naufal (2020) PEMANFAATAN BAHAN DAUR ULANG BANNER PADA DESAIN PRODUK HOMELESS SHELTER. S1 thesis, Institut Teknologi Sains Bandung.

[thumbnail of TA_Naufal Shofwan_131.16.002_AWAL.pdf] Text
TA_Naufal Shofwan_131.16.002_AWAL.pdf

Download (198kB)
[thumbnail of TA_Naufal Shofwan_131.16.002_BAB 1.pdf] Text
TA_Naufal Shofwan_131.16.002_BAB 1.pdf

Download (156kB)
[thumbnail of TA_Naufal Shofwan_131.16.002_JURNAL.pdf] Text
TA_Naufal Shofwan_131.16.002_JURNAL.pdf

Download (652kB)

Abstract

Banner adalah salah satu media promosi yang kerap digunakan di Indonesia, diletakan pada sisi samping jalan raya dengan tiang yang tinggi. Kerap digunakan untuk media promosi sebuah barang milik badan usaha atau korporasi dengan kepentingan bisnis ataupun dengan kepentingan untuk meningkatkan brandawarenes. Media ini juga kerap digunakan untuk mempromosikan individu, pasangan ataupun kelompok yang sedang mencalonkan diri pada pemilihan umum dan juga dapat digunakan untuk mempromosikan sebuah pergerakan sosial. Hal ini menyebabkan munculnya sampah jenis baru selain industri dan rumah tangga yang memungkinkan munculnya masalah social baru mengenai sampah. Perancangan ini adalah sebagai suatu upaya pengurangan atau penanggulangan sampah banner yang dapat diolah menjadi suatu produk fungsional.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
Contribution
Contributors/Pembimbing
NIDN
Thesis advisor
Mawardi, Harry Anugrah
NIDN0405048601
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GE Environmental Sciences
N Fine Arts > NX Arts in general
Divisions: Fakultas Teknik dan Desain > Desain Produk
Depositing User: Perpustakaan ITSB
Date Deposited: 15 Jul 2024 09:23
Last Modified: 15 Jul 2024 09:23
URI: https://repository.itsb.ac.id/id/eprint/275

Actions (login required)

View Item
View Item